RANGKING FIFA-Update 2013

Ranking Fifa - Updated 17 Januari 2013              

Posisi 3 top pada Ranking Fifa tahun2013 ini tidak mengalami perubahan sama sekali. Spanyol masih berada dipuncak, diikuti oleh Jerman diperingkat kedua dan Argentina di peringkat ketiga.
Di posisi 10 besar Inggris berhasil mendaki ke peringkat keempat, menggeser Italia dan Kolombia. Sedangkan Portugal menyamai peringkat Kolombia, di posisi keenam. Kroasia juga berhasil menggeser Russia dan berada di posisi sembilan.
Peningkatan paling sagnifikan yang terjadi di top 30 pada bulan ini adalah Nigeria yang berhasil menjuarai Piala Afrika tahun ini. Mereka berhasil naik 22 peringkat, dari yang sebelumnya berada di peringkat ke-52 dan berada di posisi ke-30 saat ini.
Sedangkan penurunan paling sagnifikan di top 30 bulan ini adalah Algeria. Di Piala Afrika kemarin, Algeria gagal lolos dari babak grup, dan berada di peringkat dasar menyusul tidak bisa meraih kemenangan sama sekali. Kini, nama mereka sudah lenyap dari top 30 bulan ini.
Sedangkan posisi tanah air kita tercinta, Indonesia pada peringkat Fifa bulan ini cukup mengenaskan. Merah Putih(INDONESIA).turun 7 peringkat dari sebelumnya peringkat ke-156 menjadi peringkat ke-163 pada bulan ini.
Di zona asia (AFC) Indonesia turun tiga peringkat ke peringkat 28.


0 komentar:

Posting Komentar

Pengikut

Search

Copyright Text

 

BLOG Opet © 2012 | Designed by Tagamet for warts

Thanks to: No Deposit Casino Bonus, Spielautomaten and Bajar de peso